Jumat, 29 Mei 2009

Animalia



Saya akan membagikan ilmu saya mengenai Kingdom Animalia.


Kingdom Animalia dibagi menjadi dua kategori yaitu Avertebrata (atau Invertebrata) dan Vertebrata.

AVERTEBRATA (Hewan tidak bertulang belakang)

Avertebrata meliputi:

    NEMATHELMINTHES

    Nemathelminthes adalah jenis cacing yang hidup sebagai parasit dalam tubuh manusia maupun hewan. Contoh: cacing kremi.

    PLATYHELMINTHES

    Platyhelminthes adalah jenis cacing yang bertubuh pipih. Contoh: cacing pita.

    ANNELIDA

    Annelida adalah jenis cacing yang bentuk tubuhnya bulat memanjang serta beruas-ruas. Contoh: leech.

    PORIFERA (Hewan berpori)

    Contoh: spons.

    COELENTERATA (Hewan berongga)

    Contoh: ubur-ubur, hydra.

    MOLLUSCA (Hewan bertubuh lunak)

    Contoh: bekicot.

    ECHINODERMATA (Hewan berkulit duri)

    Contoh: bintang laut.

    ARTHROPODA

        INSECTA

        Contoh: kupu-kupu

        CRUSTACEAE

        Contoh: udang

        MYRIAPODA

        Contoh: lipan.

        ARACHNIDA

        Contoh: laba-laba.

VERTEBRATA (Hewan bertulang belakang)

    PISCES

    Contoh: ikan salmon, ikan hiu.

    AMPHIBIA

    Contoh: katak pohon.

    REPTILIA

    Contoh: kura-kura, ular, kadal, komodo

    AVES

    Contoh: elang, burung hantu.

    MAMMALIA

    Contoh: platypus, kanguru, orang-utan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar